Mantan Wakil Ketua KPK Laode M Syarif Khawatir Cina Dominasi Investasi di Indonesia, Ini Alasannya

- 9 Desember 2020, 07:01 WIB
Laode M Syarif khawatir Indonesia bakal dibanjiri investor China
Laode M Syarif khawatir Indonesia bakal dibanjiri investor China /Antara/Benardy Ferdiansyah/



"Sekarang tugas kita adalah bagaimana saat mereka investasi, kita harus ikat mereka dalam perjanjian yang clear and clean agar kemudian tidak menimbulkan hal-hal yang tidak berorientasi pada kerugian," katanya.



Mantan Ketua Umum Hipmi itu mengungkapkan, khususnya di sektor pertambangan, memang dibutuhkan investor yang berani karena sektor tersebut tinggi risiko.

Baca Juga: Polri Pastikan Senjata Api yang Disita Saat Baku Hantam di Tol Milik Pendukung Habib Rizieq

"Nah secara kebetulan, yang beraninya lebih ini ya investor dari China. Tapi, jangan juga kita ikuti keberanian ini tanpa mensiasti dengan aturan yang baik. Ini sekarang tugas kita yang harus kita lakukan," katanya.

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah