Uu Ruzhanul Imbau Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Potensi Bencana Hidrometeorologi

- 20 Oktober 2020, 22:03 WIB
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum saat menghadiri acara Kesiapsiagaan Menghadapi Banjir dan Longsor di Kawasan Telaga Saat, Kabupaten Bogor, Selasa (20/10/20). (
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum saat menghadiri acara Kesiapsiagaan Menghadapi Banjir dan Longsor di Kawasan Telaga Saat, Kabupaten Bogor, Selasa (20/10/20). ( /Awangmuda/Humas Jabar

 

CerdikIndoensia - Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Barat (Jabar) Uu Ruzhanul Ulum mengimbau masyarakat untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi bencana hidrometeorologi saat musim hujan.

Baca Juga: Demokrat dan PKS Ikut Dalam Pembahasan UU Cipta Kerja, Keluar diakhir Kata Supratman di ILC TV One

"Harapan kami masyarakat harus selalu waspada dengan adanya banjir dan longsor," kata Kang Uu saat menghadiri acara Kesiapsiagaan Menghadapi Banjir dan Longsor di Kawasan Telaga Saat, Kabupaten Bogor, Selasa (20/10/20).

 

"Jabar rawan bencana. Saat ini sudah terjadi banjir bandang, banjir genangan, longsor, dan puting beliung, di sejumlah daerah," imbuhnya.

Baca Juga: Sudah Sampai Manakah Kesiapan Indonesia Bakal Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20?

Acara yang digelar Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) tersebut turut dihadiri Kepala BNPB Doni Monardo, Wali Kota Bogor Bima Arya, dan Bupati Bogor Ade Yasin.

 

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x