Viral Ambulans Ditembaki dan Dikejar Polisi, Ini Faktanya!

- 14 Oktober 2020, 21:02 WIB
Ambulans dikejar dan ditembaki polisi
Ambulans dikejar dan ditembaki polisi /Instagram @majeliskopi08

CerdikIndonesia - Viral, Video Polisi Kejar Dan Tembaki Mobil Ambulans, Ini Faktanya

 

Video tengah viral di media sosial tentang sebuah mobil ambulans yang dikejar sekaligus ditembaki polisi saat demonstrasi tolak Omnibus Law Cipta Kerja kemarin, Selasa (13/10/20).

 Baca Juga: Ini Alasan Lain Ferdinand Hutahaean Hengkang dari Demokrat, Tak Dapat Posisi Strategis?

Mobil ambulans tersebut sempat melarikan diri, kemudian pada tengah malam polisi akhirnya menemukan mobil tersebut di daerah Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta Pusat.

 

Polisi juga mengamankan 3 orang petugas yang membawa mobil ambulans tersebut.

 Baca Juga: UU Cipta Kerja Disahkan, Airlangga Hartanto Tepis Upah Minimum Dihapuskan, Begini Penjelasannya

"Kita temukan ambulannya dan juga penumpangnya itu di daerah Taman Ismail Marzuki. Sekarang kita sudah amankan di Polda Metro Jaya," ucap Kepala Bidang Hubungan Masyarakat, Kombes Polisi Yusri Yunus, Rabu (14/10/2020).

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x