Jadwal Siaran TV Liga Chamoions Nanti Malam: Manchester United Siapkan Misi Balas Dendam

24 November 2020, 18:29 WIB
Ilustrasi siaran langsung Liga Champions./pixabay/ /

Cerdik Indonesia - Pekan pertandingan keempat Liga Champions akan berlangsung pada Rabu 25 November 2020 mendatang. Sejumlah pertandingan akan menyajikan antara tim-tim elite eropa.

Tim-tim besar yang akan tampil malam ini adalah Barcelona, Juventus, Chelsea, Man United dan Paris Saint-Germain.

Di pertandingan grup H Manchester United akan berhadapan dengan Istanbul Basaksehir di Stadion Old Trafford, Manchester.

Baca Juga: Selain Tulis Surat, Azka Corbuzier Unfollow Instagram Sang Ibu Kalina Ocktaranny

Kali ini the reds devil wajib waspada karena Basaksehir berhasil mengalahkan mereka pada di laga leg 1 yang di gelar di Turki pada matchday 3 sebelumnya.

Man United kalah 2-1 dari Basaksehir dengan cara yang memalukan.

Aksi-aksi blunder dari lini pertahanan Man United jadi masalah besar kala bertandang ke markas Basaksehir.

Duel melawan Istanbul Basaksehir, menjadi ajang balas dendam Manchester United membungkam klub asuhan Okan Buruk.

Baca Juga: Habib Rizieq Diduga Positif COVID-19, Ini Hasil Tes Swab Rizieq dan Keluarga

Di pertandingan lain, ada laga seru antara Dynamo Kiev vs Barcelona. El Barca hanya membutuhkan hasil imbang untuk memuluskan langka ke babak 16 besar.

Skuad asuhan Ronald Koeman, saat ini memuncaki grup G dengan koleksi sembilan poin. Di atas kertas, Barcelona diunggulkan untuk memenangkan pertandingan tersebut dengan mudah, karena memiliki materi pemain yang lebih mumpuni.

Namun, tidak kehadiran Lionel Messi, Frenkie de Jong, dan beberapa pemain inti lainnya, bisa dimanfaatkan Dynamo Kiev untuk meraih kemenangan.

Baca Juga: UPDATE LIGA CHAMPIONS PEKAN INI: Messi dan de Jong Tidak akan Dimainkan, Begini Penjelasan Koeman

Berikut Jadwal Liga Champions Rabu 25 November 2020 dini hari WIB:

Grup E

00:55 FC Krasnodar vs Sevilla (Champions TV 2)

00:55 Rennes vs Chelsea (Live SCTV)

Grup F

Rabu, 25 November

03:00 Borussia Dortmund vs Club Brugge (Champions TV 2)

03:00 Lazio vs Zenit St Petersburg (Champions TV 1)

Grup G

03:00 Dynamo Kiev vs Barcelona (Live SCTV)

03:00 Juventus vs Ferencvaros (Champions TV 2)

Grup H

03:00 Manchester United vs Istanbul Basaksehir (Champions TV 1)

03:00 Paris Saint-Germain vs RasenBallsport Leipzig (Champions TV 2).***

Editor: Arjuna

Tags

Terkini

Terpopuler