Jangan Keliru! Ternyata Niat Zakat Fitrah Untuk Diri Sendiri dan Keluarga Berbeda, Berikut Bacaan Lengkapnya

- 4 Mei 2021, 10:43 WIB
Beras merupakan salah satu bahan poko untuk menunaikan zakat fitrah.
Beras merupakan salah satu bahan poko untuk menunaikan zakat fitrah. /Pixabay/

Cerdikindonesia - Hari Raya Idul Fitri hanya beberapa hari lagi. Sebagaimana biasa, bagi seorang muslim diwajibkan untuk membayar zakat fitrah.

Namun, hati-hati juga apabila Anda membayar zakat fitrah tetapi tidak tahu bagaimana niatnya. Bahkan didalam zakat, niatnya pun akan berbeda apabila zakat ditujukan untuk diri sendiri atau untuk keluarga.

Oleh karenanya, mengetahui niat zakat tentu sangatlah penting hukumnya.

Berikut Cerdikindonesia.com melansir dari berbagai sumber tentang niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri.

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَنِّيْ ﻭَﻋَﻦْ ﺟَﻤِﻴْﻊِ ﻣَﺎ ﻳَﻠْﺰَﻣُنِيْ ﻧَﻔَﻘَﺎﺗُﻬُﻢْ ﺷَﺮْﻋًﺎ ﻓَﺮْﺿًﺎ ﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

Latin:

Nawaitu an ukhrija zakaatal fitri 'annii wa 'an jami'i maa tilzamunii nafaqoo tuhum syar'an fardhan lillahi ta'aala.

Artinya:

"Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta'ala."

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x