Terkini! Gempa dengan Magnitudo 5,8 Guncang Bali pada Hari Ini Pukul 15:36, BMKG: Hati-Hati Gempa Susulan

- 22 Agustus 2022, 17:53 WIB
Waspada! Gempa 5,8 Magnitudo Baru Saja Terjadi di Pulau Lombok, Masyarakat Panik dan Alami Trauma
Waspada! Gempa 5,8 Magnitudo Baru Saja Terjadi di Pulau Lombok, Masyarakat Panik dan Alami Trauma //Tangkapan layar website resmi BMKG/bmkg.go.id/

CERDIK INDONESIA - Terbaru ini telah terjadi gempa terkini di Bali, hari ini pada Senin, 22 Agustus 2022.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat bahwa gempa tersebut terjadi dengan magnitudo 5,8 yang bisa dirasakan di Bali pada Senin, 22 Agustus 2022 pukul 15:36

Adapun gempa terkini yang mengguncang Bali hari ini teradapat di kedalaman 124 km.

Lebih lanjut, BMKG mengatakan bahwa gempa terkini Bali terletak pada titik lokasi gempa 74 km tenggara Kuta Selayan Bali.

Baca Juga: Informasi ANBK: Berikut Penjelasan tentang Gladi Bersih dan Jadwal Lengkap Pelaksanaan ANBK untuk SMP&SMA/K

BMKG menyebutkan jika gempa Bali pada hari ini meskipun memiliki daya magnitudo tinggi tetapi tudak berpotensi tsunami.

Titik pusat gempa Bali hari ini terletak di kordinat 9.36 LS-115.59 BT

" Gempa Magnitudo: 5.8, Kedalaman: 124 km, 22 Agu 2022 15:36:33 WIB, Koordinat: 9.36 LS-115.59 BT (74 km Tenggara KUTASELATAN-BALI), Tidak berpotensi tsunami" Kata BMKG

Lebih lengkapnya BMKG memberikan informasi sebagai berikut

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x