Banjir Bandang, Jembatan di NTT Rusak Parah

- 5 April 2021, 16:16 WIB
BNPB melaporkan ada 68 orang meninggal dalam banjir bandang di NTT dan NTB
BNPB melaporkan ada 68 orang meninggal dalam banjir bandang di NTT dan NTB /BNPB Indonesia

CERDIKINDONESIA - Intensitas hujan beberapa hari terakhir cukup tinggi di sejumlah daerah termasuk di Provinsi Nusa Tenggara Barat. Beberapa kabupaten kota di NTB bersiaga mengantisipasi segala kemungkinan bencana alam yang akan terjadi seperti banjir di Kabupaten Bima.

Demikian dikatakan Komandan Korem 162/WB Brigjen TNI Ahmad Rizal Ramdhani, S.Sos. SH. M.Han., disela-sela kunjungannya melihat langsung kondisi jembatan penghubung Desa Woro dengan Mpuri dan jembatan penghubung Desa Woro dengan Desa Campa Kecamatan Madapangga Bima, Senin, 5 April 2021. 

Menurutnya, kondisi tersebut harus segera diambil langkah untuk mempercepat pemulihan infrastruktur sehingga tidak terisolasi oleh keadaan.

“Jembatan penghubung di Desa Bolo dengan Desa Rade untuk sementara waktu akan dipasang acrow panel untuk membantu akses jalan bagi warga setempat sebelum diperbaiki oleh alat berat, namun tidak bisa dilalui oleh kendaraan dengan muatan berat,” ujarnya.

 

Baca Juga: UPDATE: Korban Tewas Akibat Longsor di Flores Timur NTT Bertambah Jadi 54 Orang

 

Baca Juga: SIMAK! Daftar Orang yang Boleh Tetap Mudik Kata Korlantas Polri

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x