Akibat Perang, Ladang Ranjau Ancam Generasi Suriah Beberapa Dekade Mendatang  

- 14 Desember 2020, 18:59 WIB
Pemukinan Aleppo Suriah diserang kelompok militan. (Foto: Sputniknews)
Pemukinan Aleppo Suriah diserang kelompok militan. (Foto: Sputniknews) /

Baca Juga: Masjid di Belanda Jadi Sasaran Serangan Islamofobia

Pasukan keamanan Turki telah melakukan operasi pembersihan ranjau di daerah yang dibebaskan dari organisasi teroris, berlokasi di Suriah utara.

Kementerian Pertahanan melaporkan pada Februari 2020, ada 903 ranjau dan 1.720 alat peledak improvisasi (IED) yang telah dihancurkan. Hingga kini upaya penghancuran ranjau masih terus berlangsung.

Baca Juga: Waspada Bahaya Sekunder Lahar Dingin Gunung Semeru

Diketahui, sejak meletus pada 2011, perang Suriah telah menewaskan lebih dari 387.000 orang dan membuat jutaan orang mengungsi.***

Halaman:

Editor: Arjuna

Sumber: Daily Sabah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah