Karyawan Alfamart Diancam UU ITE, Alfamart: 'Apabila Diperlukan akan Mengambil Langkah Hukum'

- 15 Agustus 2022, 10:50 WIB
Terduga Ibu Pengutil Coklat Paksa Pegawai Alfamart Minta Maaf hingga Ancam UU ITE, Netizen Se-Indonesia Geram
Terduga Ibu Pengutil Coklat Paksa Pegawai Alfamart Minta Maaf hingga Ancam UU ITE, Netizen Se-Indonesia Geram /Tangkap layar Instagram @undercover.id

CERDIK INDONESIA - Karyawan Alfamart diancam UU ITE, dalam video klarifikasinya tersebut karyawan bernama Amelia ungkap permintaan maaf.

Baru-baru ini sedang panas seorang pencuri cokelat di Alfamart bernama Mariana mengancam karyawan dengan UU ITE akibat video bukti pencurian cokelat dirinya tersebar.

Dalam video yang direkam pada pada 13 Agustus 2022 tersebut terlihat jelas ibu-ibu ambil coklat di Alfamart.

Baca Juga: LAGI! Pimpinan Pondok Pesantren di Bandung Melakukan Pencabulan Pada 13 Santriwati

Mariana yang terbukti mencuri cokelat tersebut merasa tak terima dengan video viral tersebut, dan menuntut permintaan maaf dari karyawan Alfamart.

"Saya karyawan alfamart ingin mengklarifikasi video yang tersebar di media sosial karena sudah ada kesalahpahaman di antara kita berdua dan telah merugikana ibu Mariana, dan saya memohon maaf kepada ibu Mariana karena atas video yang tersebar kemarin," tutur karyawan Alfamart, Amelia.

"Dan Alhamdulillah hari ini sudah diselesaikan secara kekeluargaan," ujarnya menambahkan.

 Baca Juga: Ibu-Ibu Maling Cokelat di Alfamart Sampora Tertangkap Kamera oleh Karyawan, Lihat Rekamannya!

Melalui pengacaranya, Mariana mengaku merasa dirugikan dengan beredarnya video dia tengah kepergok mengambil cokelat tersebut.

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x