25.297 Jiwa Terdampak Banjir Tebing Tinggi, Gubernur Sumut Edy Rahmayadi Tinjau Lokasi

- 29 November 2020, 10:14 WIB
Edy Rahmayadi meninjau beberapa kawasan yang terendam banjir di Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, 28 November 2020
Edy Rahmayadi meninjau beberapa kawasan yang terendam banjir di Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara, 28 November 2020 /Antara

 

Dari lima kecamatan tersebut yang terdampak banjir berdasarkan data BPBD Tebing Tinggi per tanggal 28 November sebanyak 25.297 jiwa.

 

Melihat banyaknya warga yang terdampak banjir, Edy Rahmayadi ingin penanganan dilakukan secara cepat terutama masalah logistik, khususnya makanan dan obat-obatan. Setelah itu akan membantu masalah penyelesaian banjir Tebing Tinggi.

Baca Juga: KPK Tetapkan Dua Tersangka Dalam Kasus Dugaan Korupsi Walikota Cimahi, Ajay Terima Rp1,661 Miliar

 

Edy Rahmayadi berpesan kepada masyarakat untuk waspada karena curah hujan di Sumut saat ini cukup tinggi.

 

Masyarakat diminta mengikuti anjuran pemerintah, agar banjir kali ini lebih cepat surut sehingga penanganan untuk Sungai Padang bisa cepat dilakukan.***

Halaman:

Editor: Arjuna

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x