Pengertian Kolesterol dan Penyebab Munculnya Kolesterol, Simak Di Sini

- 5 Mei 2021, 21:53 WIB
Coba Rasakan Makan Pistachio Setiap Hari, Mampu Menurunkan Kolesterol Hingga Meningkatkan Kekuatan Seksual
Coba Rasakan Makan Pistachio Setiap Hari, Mampu Menurunkan Kolesterol Hingga Meningkatkan Kekuatan Seksual /Mehran B

 

CERDIKINDONESIA - Penyakit kolesterol tergolong paling banyak di Indonesia. Penyakit ini muncul karena makanan.

 

Kolesterol tinggi adalah kondisi di mana tingkat kolesterol dalam darah melampaui kadar normal sehingga dapat berpengaruh buruk bagi kesehatan.

Kolesterol bersumber dari jenis lemak yang menyerupai lilin.

Baca Juga: Perhatikan Baik-baik! Berikut Daftar Makanan yang Perlu Dihindari Saat Sahur

 

Sebagian besar kolesterol diproduksi di organ hati, dan sebagian lainnya didapatkan dari makanan.

Kolesterol diperlukan untuk memproduksi sel-sel sehat, sejumlah hormon, dan vitamin D.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x