Lakukan 9 Hal Ini, Niscaya Perut Kamu Tidak Akan Buncit Lagi! Salah Satunya Jangan Lupa Sarapan

27 Agustus 2021, 18:31 WIB
ILUSTRASI perut buncit.* /Pixabay

CERDIKINDONESIA - Perut buncit merupakan hal yang tidak diinginkan oleh sebagian besar lelaki.

Namun, justru perut bisa menjadi buncit akibat dari ulah buruknya sendiri.

Tapi tenang, perut buncit ini bisa dihilangkan asalkan anda mau berusaha dan tentunya tidak mager.

Baca Juga: 5 Fakta Sering Makan Tempe, Ternyata Banyak Sumber Nutrisi yang Baik untuk Tubuh

Lakukan 9 hal ini, niscaya perut buncit anda akan berkurang atau bahkan hilang seutuhnya.

1. Tidur lebih awal

Tidur lebih cepat akan menghindari kita dari makan berlebih.

Seringkali kita merasa lapar saat tengah malam.

Cobalah tidur lebih cepat selama 8 jam setiap harinya.

2. Jangan lewatkan sarapan, makan siang, dan makan malam

Baca Juga: 5 Manfaat Getah Pepaya, Salah Satunya Menghilangkan Jerawat

Makanlah 3 atau 5 jam sekali.

Penelitian menunjukan bahwa mereka yang melewatkan sarapan pagi lebih cepat lapar di siang hari.

3. Postur tubuh yang sempurna

Saat duduk atau berdiri, postur tubuh sebaiknya tetap lurus.

Seorang trainer, Kim Lyons mengatakan bahwa postur tubuh yang baik secara otomatis membetuk otot perut dengan baik pula.

4. Minum air putih yang cukup

Baca Juga: Begini Bahaya Makan Telur Setengah Matang, Hindari dari Sekarang!

Lyon juga menyarankan kita untuk meminum air putih dengan cukup.

Setidaknya tubuh membutuhkan 8 gelas per hari.

5. Makan lebih banyak sayuran

Makanan seperti buah-buahan dan sayuran akan membuat kita kenyang lebih cepat.

6. Minum kopi

Kopi berkafein dikenal mampu mempercepat metabolisme kita.

Baca Juga: JANGAN BEGADANG! Kamu Bisa Terkena 4 Penyakit Ini, Salah Satunya Kanker

Oleh karena itu, kopi membantu kita membakar lemak lebih cepat.

7. Makan secara perlahan

Daripada makan dengan tergesa-gesa, cobalah mengunyah sebanyak 20x setiap makan.

Tubuh membutuhkan waktu untuk mencerna makanan dalam perut.

8. Mengkonsumsi makanan yang mengandung probiotik

Probiotik merupakan bakteri yang bagus untuk sistem pencernaan kita.

Baca Juga: Merokok Tidak Membunuhmu, Asal Lakukan 6 Tips Kesehatan Berikut Ini

9. Berjalan kaki

Daripada naik motor, cobalah berjalan kaki setiap hari selama 30 menit.***

Editor: Yuan Ifdal Khoir

Tags

Terkini

Terpopuler