Oknum Paspampres Diduga Aniaya Pemuda Asal Aceh Hingga Tewas, Peras Tembusan ke Keluarga Korban Rp50 Juta

- 27 Agustus 2023, 18:26 WIB
Oknum Paspampres Diduga Lakukan Penganiayaan Terhadap Pemuda Asal Aceh Hingga Tewas
Oknum Paspampres Diduga Lakukan Penganiayaan Terhadap Pemuda Asal Aceh Hingga Tewas /

Kemudian pria yang berkomunikasi dengan Imam Masykur itu mengatakan tidak ada uang, tapi akan berusaha untuk mencarinya.

"Neu kirem jino aju bueh, meuhan matee lon (kirim terus sekarang ya, kalau tidak mati saya)," begitu suara yang terdengar di akhir percakapan.

Sementara  pada video lain terlihat kondisi tubuh Imam Masykur yang berdarah-darah.

"Dek kirem peng 50 juta peugah bak mak beuh, abang ka ipoh nyoe" ucap korban dalam Bahasa Aceh pada video tersebut. Jika diterjemahkan ke Bahasa Indonesia, "Dek, tolong bilang sama mamak suruh kirim uang 50 juta, abang sudah dipukul."

Baca Juga: Berapa Biaya Nikah di Kantor dan Diluar Kantor KUA? Bagi Warga Aceh Ini Syarat dan Langkah-Langkah Akad Nikah

Kronologi belum Diketahui

Belum diketahui persis bagaimana kronologis peristiwa penyiksaan yang menyebabkan warga Aceh tersebut meninggal dunia.

Foto-foto korban, termasuk foto penyerahan mayat korban di RSPAD Jakarta Pusat, dan sejumlah video yang diduga saat korban mengalami penyiksaan pun ikut beredar.

Setelah itu, keluarga menerima telepon dari korban dan saat itu ia menyebutkan sedang dianiaya oleh pelaku yang menjemputnya.

Tak hanya itu, pelaku juga mengirimkan video penyiksaan Imam Masykur kepada keluarganya.

Halaman:

Editor: Raqsan Jani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah