CATAT! Begini Tips Supaya Kontenmu Masuk FYP Tiktok

- 7 April 2021, 15:06 WIB
Tampil Lebih Aman dan Nyaman, Cara Mudah Aktifkan Dark Mode dan Family Pairing pada Aplikasi TikTok
Tampil Lebih Aman dan Nyaman, Cara Mudah Aktifkan Dark Mode dan Family Pairing pada Aplikasi TikTok /Pixabay/Antonbe.

Baca Juga: Bocoran Sinopsis Buku Harian Seorang Istri 7 April 2021, Dewa Selamatkan Nana dan Pasha dari Reruntuhan

 

Baca Juga: Sinopsis Sinetron Cinta Untuk Bunda Tayang di RCTI 7 April 2021: Bu Ajeng Ingin Punya Cucu Seperti Bening

 

Menggunakan hashtag sangat memungkinkan suatu konten video masuk ke kolom FYP dan berpotensi untuk dilihat oleh orang yang tidak mengikuti akun. 

2. Ikuti tren dan challenge

Hal ini tidak kalah penting karena dengan mengikuti challenge, dapat meningkatkan traffic dan follower kamu. Pada menu 'discover' kamu dapat melihat tren dan challenge apa yang sedang populer. Semakin sering kamu mengikuti tren dan challenge, maka kemungkinan video TikTok-mu menjadi viral akan semakin besar.

3. Gunakan lagu yang sedang populer

Cara ini sangat efektif agar video kamu muncul pada kolom FYP. Namun, jangan sekadar memasukkan lagu tanpa diedit, pastikan ada keselarasan antara tempo lagu dengan video kamu (on beat).

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x