Cek Nama Penerima Vaksin Covid-19 Gratis di Website Ini, Cukup Masukkan NIK dan Lihat Hasilnya

- 1 Januari 2021, 22:43 WIB
Cek penerima vaksin COVID-19 gratis
Cek penerima vaksin COVID-19 gratis //tangkapan layar pedulilindungi.id

 

 

CERDIKINDONESIA - Presiden Jokowi telah menyampaikan komitmen pemerintah untuk memberikan vaksin Covid-19 secara gratis kepada seluruh masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Hore BLT UMKM Diperpanjang di Tahun 2021, Begini Cara Cek Penerima BPUM Rp2,4 Juta di Bank BRI

Program vaksin gratis itu tidak memiliki ketentuan apapun termasuk tidak perlu keanggotaan BPJS.

Vaksinasi akan dilakukan secara bertahap dan baru akan dilaksanakan apabila izin penggunaan Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) keluar.

Baca Juga: Polisi Beberkan Gisel Pesta Miras Sebelum Rekam Video Syur 19 Detik Bareng Michael Yukinobu di Hotel

Saat ini, masyarakat bisa mengecej status vaksinasi sebagai calon penerima vaksin Covid-19 gratis atau belum. Dapat dilakukan pengecekan lewat situs milik pemerintah Peduli Lindungi di laman pedulilindungi.id/cek-nik. 

Lalu, cukup masukkan NIK (nomor di KTP) kemudian kode captcha yang terdapat di kiri kolom input.

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x