Wapres Ma'ruf Amin Terpilih Jadi Ketua Dewan Pertimbangan MUI 2020-2025, Ini Susunan Pengurusnya

- 27 November 2020, 11:15 WIB
KH Ma'ruf Amin menyampaikan struktur  baru MUI
KH Ma'ruf Amin menyampaikan struktur baru MUI /

 

CerdikIndonesia - Tujuh belas anggota tim formatur secara resmi menunjuk Prof. Dr. KH. Ma’ruf Amin sebagai Ketua Dewan Pertimbangan MUI periode 2020-2025.

 

Penunjukkan itu berlangsung secara tertutup dalam sidang formatur di Hotel Sultan, Jakarta, Jumat (27/11) dini hari.

Baca Juga: Miftachul Akhyar Ketum MUI Baru, Menag Minta Bumikan Islam Wasathiyah

Di Wantim, Kiai Ma’ruf memboyong beberapa pengurus harian MUI periode 2015-2020.

 

Dua Wakil Ketua Umum MUI periode 2015-2020 yaitu Buya Zainut Tauhid Sa’adi dan KH. Muhyiddin Junaidi menjadi Wakil Ketua Dewan Pertimbangan 2020-2025.

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x