Warga DKI Jakarta Rasakan Getaran Gempa Bumi, Tanggamus dan Lampung Pusat Gempa Tadi Sore

- 6 Agustus 2021, 19:17 WIB
Ilustarasi  Gempa Bumi
Ilustarasi Gempa Bumi /Antara/

CerdikIndonesia - Sore tadi, warga Jakarta merasakan gempa pada hari Jumat 6 Agustus 2021.

Gempa Bumi terjadi di 106 Km Barat Daya Tanggamus-Lampung. Gempa bumi tersebut dirasakan sampai ke Jakarta.

Gempa Bumi terjadi di Barat Daya Tanggamus-Lampung tepat terjadi pada pukul 18:08:15 WIB pada hari Jumat 6 Agustus 2021.

 

Baca Juga: #Gempa Bumi Guncang Nias Utara, Gunung Sitoli dan Kabanjahe: Tidak Berpotensi Tsunami

Gempa Bumi itu berkekuatan 5.5 Magnitude di kawasan 106 km Barat Daya Tanggamus-Lampung.

  

 

Berdasarkan informasi akun twitter @infoBMKG disampaikan wilayah gempa bumi tersebut meliputi: IV Liwa, IV Pesisir Barat, III Bojong Genteng, III Palabuhan Ratu, III Cibadak, III Kota Agung, III Bandar Lampung, III Krui, II Panjang, I-II Cisarua, I-II Bayah, I-II Natar. 

 

 

"#Gempa Magnitudo: 5.5, Kedalaman: 10 km, 06 Agu 2021 18:08:15 WIB, Koordinat: 6.43 LS-104.58 BT (106 km BaratDaya TANGGAMUS-LAMPUNG), Tidak berpotensi tsunami #BMKG" dilansir cerdikindonesia.com dari @infoBMKG.
 

 Baca Juga: Hingga Hari Ini, Terjadi 19 Gempa Bumi Susulan di Maluku Tengah, BMKG: Tetap Waspada, Karena Daerah Rawan

 

Gempa Bumi itu membuat netizen panik.

"Gempa Lampung trending grgr kerasa sampe Jakarta?" ujar @thya_ins.

Baca Juga: Gempa Bumi Terus Landa Indonesia Dari Kemarin Hingga Saat ini, BMKG: Terjadi Gempa pada Hari Ini, 4 Juni 2021

 

"Setelah liat reply ternyata beneran yg di Sukabumi, Bogor, Jakarta, Tangerang jg ada beberapa ngerasa gempa" ujar @iindahAN.***

 

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah