Sejarah Pembentukan Daerah dan Asal Usul Nama Kabupaten Majalengka dari Dulu sampai Sekarang,Simak Disini

- 6 Februari 2023, 10:10 WIB
Potret keunikan Terasering Panyeweuyan di Majalengka
Potret keunikan Terasering Panyeweuyan di Majalengka /Instagram/@teraseringpanyaweuyan

 

Baca Juga: Sejarah Singkat, Asal Usul dan Tempat Destinasi Wisata Lembang: Kecamatan yang Kaya Keindahan dan Cuaca Dingin

 

Dalam perjalanan memimpin kerajaan ini, ada seorang pemuda yang nekat masuk dalam kerajaan.

Seorang pemuda itu adalah Pangeran Muhammad yang berasal dari Kerajaan Sinuhun Jati Cirebon.

Ia ditangkap dan disidangkan dihadapan kerajaan Panyidagan.

 

Adapun tujuan Pangeran Muhammad untuk datangi ke Panyidagan untuk meminta buah maja.

Karena rakyatnya sedang dihantui penyakit menular, obatnya cuma buah maja.

Akhirnya cerita dari Pangeran Muhammad itu, membuat Ratu Sindang Kasih terharu atas sikap kepemimpinan pemuda tersebut.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x