Tata Cara dan Syarat Daftar Sekolah Kedinasan BPS STIS: Kuliah Langsung Jadi ASN Ditempatkan Diseluruh Daerah

- 23 Desember 2022, 10:05 WIB
Seleksi Sekolah Dinas 2022 akan segera dibuka pada bulan April 2022
Seleksi Sekolah Dinas 2022 akan segera dibuka pada bulan April 2022 /tangkap layar web Sekolah Kedinasan/

Baca Juga: VIRAL! Momen saat Brigadir J Menyeterika Seragam Sekolah Milik Anak-anak Ferdy Sambo, Putri: Luar Biasa Luwes

 

4. Nilai Matematika (Kelompok A/Umum) dan Bahasa Inggris minimal 80,00 (skala 1 sampai dengan 100) atau 3,20 (skala 1,00 sampai dengan. 4,00) pada Ijazah atau nilai raport semester gasal kelas 12.

5. Umur minimal 16 tahun dan maksimal 22 tahun, per 1 September 2022.

6. Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama mengikuti pendidikan di Politeknik Statistika STIS sampai dengan pengangkatan PNS.

7. Tidak sedang menjalankan ikatan dinas dengan instansi lain.

8. Bersedia mematuhi peraturan Politeknik Statistika STIS.

9. Bersedia menandatangani Surat Perjanjian Ikatan Dinas (SPID) bagi yang dinyatakan lulus seleksi dan akan mengikuti pendidikan di Politeknik Statistika STIS.

seBaca Juga: Profil dan Biodata Julianto Eka Putra yang Dicap Predator Seksual, Motivator dan Pendiri Sekolah SPI

10. Setelah lulus pendidikan di Politeknik Statistika STIS, bersedia ditempatkan di Badan Pusat Statistik (BPS) sesuai pilihan formasi provinsi pada saat pendaftaran di seluruh wilayah Indonesia sampai tingkat Kabupaten/Kota.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah