BSU Subsidi Gaji Akan Cair Bulan Juni 2021? Berikut Syarat Karyawan Penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan 2021

- 4 Juni 2021, 12:04 WIB
Ilustarasi BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta
Ilustarasi BLT BPJS Ketenagakerjaan Rp1,2 Juta /ANTARA FOTO/Aprillio Akbar.

CerdikIndonesia – Bantuan subsidi gaji atau upah (BSU) karyawan, atau yang biasa disebut BLT BPJS Ketenagakerjaan direncanakan akan cair tahun 2021 ini, melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker).

Hal ini disampaikan oleh Dirjen Pembinaan Hubungan Industrial dan Jamsostek Kemnaker, Aswansyah yang dikutip Cerdik Indonesia dari Berita DIY pada Jumat, 4 Juni 2021.

Baca Juga: Kenapa BLT UMKM Belum Cair? Kemenkop UKM Sampaikan Informasi Penting Di Sini

Ia mengatakan bahwa BLT BPJS Ketenagakerjaan akan cair setelah hari raya lebaran 2021 atau sekira bulan Juni atau Juli tahun 2021.

Untuk tahu, apakah kamu karyawan yang bisa mendapatkan BPJS BLT Ketenagakerjaan dapat melihat di laman kemnaker.go.id.

Di laman itu kamu dapat melihat syarat karyawan yang bisa dapat BLT BPJS Ketenagakerjaan sekaligus dapat melihat cara daftar BSU Subsidi Gaji.

Namun, hal tersebut belum dapat dipastikan, karena Kemnaker masih menunggu persetujuan anggaran dari Kementerian Keuangan.

Baca Juga: Kenapa Tidak Dapat BLT UMKM Rp3,6 Juta? Segera Cek dengan Klik eform.bri.co.id dan Masukkan Data Kamu

Kalaupun sudah disetujui, Kemnaker juga harus berkoordinasi dengan beberapa lembaga untuk dapat mencairkan bantuan ini.

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x