OTK Menembak Warga yang Sedang Ikut Balap Liar Hingga Tewas di Medan, Polisi Periksa 16 Orang Sebagai Saksi

- 5 April 2021, 17:37 WIB
Ilustrasi Penembakan
Ilustrasi Penembakan /Ilustrasi Pixabay/

CerdikIndonesia - Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara sudah memeriksa 16 saksi dalam kasus penembakan terhadap seorang warga.

Korban bernama Ridho Gufa (37) ditembak oleh orang tak dikenal (OTK) di Jalan Yos Sudarso, Kecamatan Medan Labuhan, Kota Medan.

Baca Juga: Ketua DPR RI Sampaikan Duka Cita Mendalam, Puan Maharani Minta Pemerintah Maksimal Cari Korban Banjir di NTT

Baca Juga: 45 Jenazah Korban Banjir Bandang dan Tanah Longsor di Flores Timur NTT, Sudah Dimakamkan Oleh Pihak Keluarga

"Saksi yang diperiksa bertambah jadi 16 orang," kata Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi, Senin, 5 April 2021.

Ia menyebut hingga saat ini penyidik Polres Pelabuhan Belawan dibantu Ditreskrimum Polda Sumut masih melakukan penyelidikan untuk mengungkap pelaku penembakan tersebut.

"Penyidik masih mendalami kasus ini. Sejumlah CCTV juga sudah diperiksa," katanya dikutip dari Antara Aceh.

Baca Juga: Dukung Larangan Mudik 2021, Korlantas Polri Buat 333 Titik Penyekatan

Baca Juga: Tersangka Predator Anak Diringkus Polisi di Samarinda, TRC-PPA Kalimantan Timur Desak Pelaku Dihukum Kebiri

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio

Sumber: ANTARA Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x