Akhirnya, Sembilan Orangutan Hasil Selundupan Berhasil Diselamatkan, Kini Jalani Rehabilitasi

- 4 Maret 2021, 00:12 WIB
Orangutan Sumatra berusia 11 hari bernama Mathai digendong induknya Sari di taman margasatwa, kebun binatang dan kebun raya Pairi Daiza di Brugelette, Belgia, Rabu (9/12/2020).
Orangutan Sumatra berusia 11 hari bernama Mathai digendong induknya Sari di taman margasatwa, kebun binatang dan kebun raya Pairi Daiza di Brugelette, Belgia, Rabu (9/12/2020). /Yves Herman/foc/cfo/ANTARA FOTO/REUTERS/



Sebelumnya, sembilan ekor orangutan dari Malaysia, diseludupkan melalui jalur perairan laut yang ilegal ke Malaysia. Orangutan ini berhasil diamankan oleh otoritas Karantina Malaysia.



Satwa ini kemudian diberangkatkan dari Malaysia menggunakan fasilitas kargo pada pesawat Garuda, lalu transit di Bandar Udara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng hingga tiba di Bandara Internasional Kualanamu, Deli Serdang.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Tepat Mengungkap Rahasia yang Terpendam, Gemini Bisa Hancur Karena Suasana Hati



Satwa itu sempat dilalulintaskan melalui pintu ke luar yang tidak ditetapkan oleh pemerintah.***


Salah satu dari sembilan orangutan berada di dalam kandang disaat Repatriasi Orangutan Sumatra (Pongo abelii) dari Malaysia ke Indonesia, di Terminal Kargo Bandara Kualanamu Deli Serdang, Sumatera Utara, Jumat (18/12/2020). ANTARA FOTO/Rony Muharrman/hp.

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x