Produktif Dengan Tetap Menjaga Mental Health

- 1 Mei 2021, 13:24 WIB
Ilustrasi Tetap Produktif.
Ilustrasi Tetap Produktif. /Tim Gouw/unsplash.com/@punttim

CERDIK INDONESIA -Tak sedikit banyak dari kita menginginkan untuk menjadi orang yang produktif.

Setiap orang memiliki cara mereks masing-masing dalam menjadikan diri mereka orang yang produktif.

Akan tetapi, secara umum ‘Produktif’ ini sendiri adalah suatu kegiatan yang mana mendatangkan banyak manfaat dan menjadikan hari kita semakin baik dan bermanfaat disbanding hari-hari sebelumnya.

Oleh karena itu, selain menjadikan diri kita produktif kita pun harus menjaga mental kita tetap sehat.

Baca Juga: Gangguan Kesehatan Mental, Lonjakan Depresi dan Anxiety Akibat Pandemi Covid-19 di Tahun 2020

Hal ini tentu saja akan berdampak pada kesehat mental karena, kita akan menggunakan dan menguras energy kita lebih banyak dibandingkan keseharian kita yang hanya berdiam diri saja.

Berikut cara agar kamu bisa menjadi produktif sekaligus dengan mental yang sehat.

Yang perlu kamu sadari kesehatan mental bukan hanya tentang gangguan mental seperti sakit atau sehat saja.

Untuk mengetahui hal ini kita harus mengetahui apakah kita tahu potensi kita ? apakah kita bisa menghadapi segala stress yang sedang kau lalui hari ini ? apakah hari kita menjadi produktif lebih baik ?

Baca Juga: 5 Cara Mengatasi Kelelahan Mental

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x