Prabowo Subiato Telepon Menhan Jepang, Urusan Apa?

- 4 November 2020, 14:50 WIB
Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto, melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Pertahanan Prancis, Florence Parly, di Kantor Kementerian Pertahanan Prancis di Paris, Rabu 21 Oktober 2020 waktu setempat.
Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto, melakukan pertemuan bilateral dengan Menteri Pertahanan Prancis, Florence Parly, di Kantor Kementerian Pertahanan Prancis di Paris, Rabu 21 Oktober 2020 waktu setempat. /DOK. KBRI Paris/

CerdikIndonesia - Prabowo Subianto, Menteri Pertahanan (Menhan) menghubungi Menteri Pertahanan Jepang, Nobuo Kishi, Senin (2/11/2020) melalui video teleconference.

 

Baca Juga: Minta Pendukungnya Sabar Menunggu Hasil Akhir, Joe Biden : Kita Yakin Menang

 

"Menteri Prabowo mengucapkan selamat kepada Menteri Kishi atas pengangkatannya sebagai Menteri Pertahanan. Menteri Kishi menyampaikan apresiasinya," tulis keterangan resmi Kemenhan Jepang, Selasa (3/11).

 

Komunikasi Prabowo Subianto dengan Nobuo Kishi diskusi tekait masalah keamanan regional. Salah satu yang dibahas adalah Laut China Timur dan Laut China Selatan sehubungan dengan peristiwa terkini yang terjadi di wilayah tersebut.

 

Baca Juga: Fahri Hamzah Jadi Narasumber di ILC, begini Tanggapannya Terhadap UU ITE

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x