Usai Kecelakaan, Hanafi Rais Dirujuk ke RS Bintaro, Ini Alasannya

- 19 Oktober 2020, 20:57 WIB
Amien Rais (Kiri) dan Hanafi Rais (Kanan)/Sumber/Hanafirais.id
Amien Rais (Kiri) dan Hanafi Rais (Kanan)/Sumber/Hanafirais.id /

CerdikIndonesia - PASCA KECELAKAAN, HANAFI RAIS RUJUK RUMAH SAKIT DEKAT KEDIAMAN

Jakarta: Ahmad Hanafi Rais Usai dirawat di Rumah Sakit Siloam, Purwakarta selama 17 jam setelah kecelakaan lalu lintas yang dialaminya, Iapun diputuskan rujuk  ke Rumah Sakit Premiere Bintaro, Tangerang Selatan. Minggu (18/10/2020) pukul 03.00 WIB.

Baca Juga: Istri Mendiang Muniar Minta Kasus Meninggalnya Pollycarpus Diselidiki, Untuk Menghindari Kecurigaan

Berdasarkan infomasi yang ditulis di RRI.co.id, Hanafi Rais dirujuk ke rumah sakit Premiere Bintaro karena dekat kediamannya.

"Ini kan jauh dari rumah, lebih bagus di rawat di dekat rumah, ini kan jauh sekali berapa kilo tiga jam, kalo harus di rawat di obati kan enak dekat rumah. Kondisi baik kalau dia kondisinya buruk gak boleh pulang, tidak ada pasien dalam kondisi buruk di izinkan pulang," ujar  salah satu tokoh senior PAN Putra Jaya Husin kepada wartawan di RS Siloam Purwakarta ketika hendak berangkat bersama rombongan ke Tangerang Selatan, Minggu (18/10/2020).

Baca Juga: Hanafi Rais Kecelakaan Jadi Momen Rekatkan Keluarga yang Sempat Berseteru karena PAN

Dituliskan juga bahwa ketika akan dirujuk ke Rumah Sakit Premiere Bintaro kondisi luka memar dan robeknya Hanafi telah mendapat  penanganan dokter, serta diagnosa untuk penurunan hemoglobin yang sebelumnya dikatakan sudah kembali normal. Meski dengan perjalanan jauh Hanafi Rais diijinkan pindah rumah sakit.

Baca Juga: Pollycarpus Meninggal, Inilah Kelanjutan Kasus Munir

"Ke rumah sakit diperiksakan dulu yang dekat rumah. Nanti, rumah sakit yang dekat rumah itu yang memperbolehkan pulang atau tidak," terang Putra

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x