Kumpulan Ucapan Hari Kartini 2022 yang Menyentuh Hati dan Inspiratif, Bagikan Semangat Kartini ke Medsosmu!

- 21 April 2022, 08:04 WIB
Kumpulan Ucapan Hari Kartini 2022 yang Menyentuh Hati dan Inspiratif, Bagikan Semangat Kartini ke Medsosmu!
Kumpulan Ucapan Hari Kartini 2022 yang Menyentuh Hati dan Inspiratif, Bagikan Semangat Kartini ke Medsosmu! /Twibbonize/ Raka Bagus/

CERDIK INDONESIA - Berikut ini adalah kumpulan ucapan Hari Kartini 2022 yang penuh makna, menyentuh hati dan inspiratif. Bagikan semangat Kartini ke media sosial seperti Facebook (FB), Instagram (IG) ataupun Whatsapp (WA)

Merayakan Hari Kartini 2022 adalah suatu kewajiban bagi kita sebagai Warga Negara Indonesia. Salah satu cara memperingatinya adalah membagikan tulisan ucapan selamat hari Kartini di media sosial.

Cara merayakan Hari R.A. Kartini sangat beragam. Namun Anda juga bisa memperingatinya dengan ucapan selamat singkat yang dapat dibagikan di berbagai media sosial.

Kumpulan ucapan selamat Hari Kartini 2022 mampu menggetarkan jiwa dan semangat yang menggelora.

Baca Juga: 10 LINK Twibbon Peringatan Hari Kartini 2022, Cocok Untuk Status WA dan IG, Lengkap dengan Cara Penggunaannya!

Baca Juga: Mengharukan! Berikut Arti dan Makna dari Buku Habis Gelap Terbitlah Terang Karya RA Kartini

Maka dari itu marilah rayakan dengan memenuhi postingan medsosmu dengan tulisan ucapan Hari R.A. Kartini sebagai pahlawan nasional.

Berikut ini adalah kumpulan ucapan Hari Kartini 2022 yang Menyentuh Hati dan Inspiratif

  • Wanita adalah kekuatan. Maju terus para wanita. Selamat Hari Kartini.

  • Selamat Hari Kartini 2022. Ayo berjuang dan terus mengenyam pendidikan setinggi-tingginya para perempuan hebat. Pengetahuan selalu menjadi kekuatan yang terbaik.

  • Jika Kartini mampu, kita juga bisa. Jadi jangan hanya menikmati apa yang telah diperjuangkannya. Lanjutkan dan terus kembangkan perjuangannya!

  • Selamat Hari Kartini 2022. Ini saatnya Kita bangkit dan melanjutkan perjuangannya.
  • Di samping otak, hati juga harus dibimbing kalau tidak demikian peradaban tinggal di permukaannya saja.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x