Demo Akbar Mahasiswa Menolak Jokowi 3 Periode, Jokowi: Pemilu dan Pilkada Sudah Ditetapkan

- 11 April 2022, 06:09 WIB
Dihadiri Ribuan Mahasiswa, Inilah 6 Tuntutan Aksi Demo 11 April, Masalah Minyak Goreng Hingga 3 Periode Jokowi
Dihadiri Ribuan Mahasiswa, Inilah 6 Tuntutan Aksi Demo 11 April, Masalah Minyak Goreng Hingga 3 Periode Jokowi /Antara/

CERDIK INDONESIA - Mahasiswa yang tergabung dalam aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Seluruh Indonesia (BEM SI) menolak Jokowi menjabat 3 periode.

Demo akbar akan dilaksanakan pada tanggal 11 April 2022 di depan Istana Negara, Jakarta.

Diperkirakan kurang lebih ada 1.000 mahasiswa yang siap turun kejalan untuk mengeluarkan sejumlah aspirasi kepada Presiden Joko Widodo.

 

Baca Juga: Berikut Resep Berbuka Puasa dan Sahur yang Aman Untuk Penderita Maag, Kamu Harus Coba!

Luthfi Yufrizal selaku Media Koordinator BEM SI, ada enam poin tuntutan yang akan disampaikan kepada Jokowi.

Poin pertama adalah meminta Jokowi menolak dengan tegas wacana jabatan selama tiga periode.

Jokowi pun angkat bicara pada rapat di Istana Bogor, Jawa Barat minggu, 10 April 2022 atas tuntutan tersebut.

 

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x