6 Provinsi Tidak Terima BSU Gaji Rp1 Juta, Segera Cek Nama Anda Lewat WhatsApp, BPJSTK, dan Kemnaker

- 23 Agustus 2021, 19:26 WIB
Tangkapan layar pusat bantuan BSU atau BLT Subsidi Gaji Kemnaker.
Tangkapan layar pusat bantuan BSU atau BLT Subsidi Gaji Kemnaker. /https://bantuan.kemnaker.go.id/support/home/

Kemnaker, Surya Lukita Warman mengungkapkan bahwa pihaknya telah memproses penyaluran BLT Subsidi Gaji.

"Saat ini sudah selesai proses screening," katanya pada 19 Agustus 2021.

"Dan Insya Allah hari ini akan kami mulai proses penyalurannya kepada penerima yang memenuhi syarat," jelasnya.

Rencananya, BLT Subsidi Gaji BSU pada tahun 2021 ini akan diberikan pada 8,78 juta karyawan.

Baca Juga: 6 Sektor Industri yang Pekerjanya Berhak Menerima BSU Gaji Rp1 Juta, Cair di BNI, Mandiri, BRI, BTN

Untuk karyawan yang telah memenuhi syarat dengan indeks BSU mencapai Rp1 juta perorang.

Inilah rincian penyaluran BLT Subsidi Gaji atau BSU tahun 2021:

- Tahap 1: sudah cair ke 947 ribu karyawan

- Tahap 2: rencana cair ke 1,2 juta karyawan

- Tahap 3 dan 4: rencana cair ke 6,6 juta karyawan

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah