Tiba-Tiba, Presiden Jokowi Minta Kapolri Listyo Sigit Agar Hati-Hati, Soal Laporan UU ITE, Ada Ancaman Apa?

- 16 Februari 2021, 18:09 WIB
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada Kapolri dan jajarannya agar selektif dalam menerima laporan terkait UU ITE.
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta kepada Kapolri dan jajarannya agar selektif dalam menerima laporan terkait UU ITE. /YouTube/Sekretariat Presiden

Baca Juga: Jokowi Cairkan Bansos di Bulan Februari, Cek Penerima Dilaman dtks.kemensos.go.id dan Dapatkan Uang Rp300 Ribu

Beberapa hari lalu, melalui Juru Bicara Presiden Jokowi, Fadjroel Rachman menjelaskan alasan Presiden Jokowi merevisi UU ITE berdasarkan kritik dan masukan berbagai pihak.

"Presiden mendengarkan masukan berbagai pihak. Dari masyarakat, semuanya. Pada 2016 juga sudah ada revisi," kata Fadjroel.

Fadjroel lebih lanjut berharap, DPR dan masyarakat dapat menyambut baik political will dari Jokowi. Hal ini, kata dia, akan membuat revisi UU ITE lebih optimal.***

 

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: Twitter jakbarnews.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x