Letusan Gunung Merapi Diprediksi Efusif, Ganjar Pranowo Ingatkan Jangan Anggap Remeh

- 30 November 2020, 07:12 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. (Humas Pemprov Jateng).
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo. (Humas Pemprov Jateng). /

Di samping itu, dia juga percaya bahwa masyarakat lereng Gunung Merapi memiliki kearifan lokal tentang Early Warning System yang baik dan masih dipertahankan hingga saat ini.

Baca Juga: Buntut Swab Rizieq Shihab, 4 Direksi RS Ummi Bogor Akan Diperiksa Hari Ini

Ganjar juga meminta seluruh komponen dan pemerintah di daerah menggunakan hasil monitoring BPPTKG terkait perkembangan aktivitas Gunung Merapi.

Fungsinya untuk bahan pertimbangan mengambil kebijakan berbasis mitigasi bencana.

"Kita perlu memberikan pikiran dan gambaran yang bersifat teknis, sehingga risiko bencana bisa kita kurangi," katanya.

Baca Juga: Rizieq Dapat Surat Panggilan, Polisi: HRS Akan Diperiksa 1 Desember

Senada dengan Ganjar, Hanik mengajak seluruh masyarakat di wilayah Kawasan Rawan Bencana (KRB) III agar selalu waspada dan dapat memahami tentang fenomena alam gunung berapi.

Baca Juga: Sambut Senin dengan Puisi Perjuangan Chairil Anwar 'Si Binatang Jalang'

"Biarkanlah merapi berekspresi. Kita sudah mengambil manfaat dari Merapi. Insha Allah nanti manfaatnya kita dapatkan kembali," tuturnya.***

Halaman:

Editor: Arjuna

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah