Berikut Resep Mudah dengan Bahan Dasar Timun Suri yang Cocok untuk Berbuka Puasa, Dijamin Segar Banget!

- 4 April 2022, 23:19 WIB
Resep Rujak Timun Suri untuk menu buka puasa.
Resep Rujak Timun Suri untuk menu buka puasa. /Pikiran-Rakyat/Iin Inayah/

CERDIK INDONESIA - Resep minuman yang berbahan dasar timun suri ini sangat cocok untuk berbuka puasa. 

Ternyata timun suri memiliki vitamin C yang tinggi, cocok untuk menambah imun tubuh yang dimana pandemi belum berakhir.

Timun suri dikenal di Indonesia sebagai buah yang biasa dijual secara musiman pada bulan Ramadan, karena daging buahnya menjadi komponen minuman penyegar untuk berbuka puasa.

 

Baca Juga: Berikut Resep Susu Kurma untuk berbuka Puasa dan Sahur, Sangat Berkhasiat untuk Ibu Hamil dan Maag

Tahukah kamu, walau namanya “timun” tapi sebenarnya timun suri merupakan varian dari blewah atau melon? Selain segar disantap, timun suri juga mengandung vitamin C yang tinggi, serta memiliki kemampuan detoksifikasi racun dan anti-bakteri.

Untuk mendapatkan timun suri yang renyah dan bermutu, pilih buah yang memiliki retakan alami di permukaan kulitnya dan mengeluarkan aroma manis.

Berikut resep minuman es campur timun suri selasih.

 

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x