Kenapa Tidak Dapat BLT UMKM Rp3,6 Juta? Segera Cek dengan Klik eform.bri.co.id dan Masukkan Data Kamu

- 2 Juni 2021, 09:34 WIB
Cara Cek Penerima BLT UMKM atau BPUM di Bank BRI atau BNI, Cair Rp 1,2 Juta Banpres 2021
Cara Cek Penerima BLT UMKM atau BPUM di Bank BRI atau BNI, Cair Rp 1,2 Juta Banpres 2021 /pixabay

Dari beberapa calon penerima BLT UMKM terdapat kasus yang membuat penerima BLT UMKM bingung kenapa dana belum bisa dicairkan dan belum masuk ke rekening.

Baca Juga: Kabar Gembira! Pemerintah Pastikan Bantuan Ini Akan Cair Sebelum Lebaran, BLT UMKM Salah Satunya, Cek Segera

Ada beberapa faktor yang menyebabkan dana bantuan belum bisa cair. Salah satunya NIK KTP tidak terdaftar di salah satu laman penerima Banpres BPUM.

Laman yang dipergunakan untuk mengecek penerima BLT UMKM yaitu ada dua, yang pertama eform.bri.co.id dan banpresbpum.id.

Jika ditahun 2020 Anda sudah menerima BLT UMKM maka segera cek laman eform.bri.co.id atau banpresbpum.id untuk dapat BLT UMKM Rp 3,6 juta.

Berkut Cara Cek BLT UMKM melalui link eform.bri.co.id

1. Buka laman eform.bri.co.id

2. Scroll ke bawah dan klik 'BPUM'

3. Masukan NIK KTP Anda yang didaftarkan menjadi penerima BLT UMKM

4. Ketikkan kode capcha sesuai dengan yang diminta

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x