Hari Toleransi Sedunia, Inilah 8 Negara dengan Nilai Toleransi Tertinggi! Indonesia Urutan ke?

- 16 November 2020, 20:33 WIB
Rayakan Hari Toleransi Internasional
Rayakan Hari Toleransi Internasional /Pixabay/Juandisalinas

Cerdik Indonesia - Untuk menghadirkan sebuah perdamaian dalam keberagaman, semua orang harus mampu menerapkan sikap toleransi dengan sesama. Hal ini karena perbedaan adalah sebuah keniscayaan yang semestinya dapat diterima dan ditanggapi secara bijak oleh semua orang.

Toleransi adalah sikap manusia untuk saling menghormati dan menghargai, baik antarindividu maupun antarkelompok.

Toleransi hadir untuk menghalau setiap tindakan ataupun gerakan yang berupaya memecah belah persatuan.

Baca Juga: Imbas Acara Rizieq Shihab, Dua Kapolda Dicopot Jabatan dan Gubernur DKI Terancam Pidana Satu Tahun

Sikap-sikap toleran akan menunjukkan rasa hormat kepada orang lain atau kelompok yang berbeda pendapat, agama, budaya, dan ras. Oleh karena itu, toleransi harus menjadi sikap yang diamalkan oleh setiap warga negara.

Situs Movehub baru mengeluarkan analisisnya terhadap negara yang memiliki tingkat toleransi paling tinggi di dunia. Hal ini didasarkan dengan membandingkan beberapa hasil survei seperti Social Progress Index, The Environmental Performance Index dan The World Economic Forum (WEF) Gender Gap Report.

Berdasarkan hasil survey tersebut menyimpulkan data negara mana saja yang memiliki nilai toleransi yang tinggi dan berikut 10 Negara dengan nilai toleransi tertinggi:

Baca Juga: UEFA Nations League 2020, Selebrasi Georgino Wijnaldum, Warganet: Dukungan untuk Virgil van Dijk?

 

Halaman:

Editor: Arjuna

Sumber: independent.co.uk


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x