Maknai Sumpah Pemuda, Pramono Anung Bersepeda Minimal 25 KM Tiap harinya

- 29 Oktober 2020, 06:51 WIB
Seskab Pramono Anung
Seskab Pramono Anung /Instagram/@pramonoanungw

CerdikIndonesia - Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-92 kali ini dilaksanakan di tengah pandemi COVID-19 yang melanda Indonesia dan dunia.

Meski dilakukan di tengah kondisi dan dengan cara yang berbeda, hal tersebut tidak mengurangi esensi dari peringatan tersebut.

Baca Juga: BNPB Dukung Pasebaya Gunung Agung Bali Sebagai Relawan Penanggulangan Bencana Alam

“Walaupun dalam kondisi-kondisi pandemi COVID-19 ini kita tidak kehilangan esensi yang mendasar terhadap Sumpah Pemuda. Esensinya adalah, bahwa kita tetap bertumpah darah yang satu tumpah darah Indonesia, berbangsa yang satu bangsa Indonesia, berbahasa persatuan yang satu Bahasa Indonesia,” kata Sekretaris Kabinet (Seskab) Pramono Anung mengenai refleksi peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-92, Rabu, 28 Oktober ini.

 

Memaknai Sumpah Pemuda tersebut, Seskab mengajak para pemuda untuk bersatu memproteksi diri sendiri, keluarga, dan lingkungan dari pandemi COVID-19 ini dengan cara masing-masing.

Baca Juga: Libur Panjang, Pemerintah Imbau Acara Maulid Nabi Patuhi Protokol Kesehatan, Covid-19 Masih Ada

Salah satu cara yang dilakukan Seskab adalah dengan rajin berolahraga.

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x