Bantuan Penanggulangan COVID-19 Terus Mengalir untuk Warga Jabar

- 1 September 2020, 22:48 WIB
Gubernur Jawa Barat (Jabar) yang juga Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan COVID-19 Jabar Ridwan Kamil menyaksikan serah terima simbolis bantuan dari para donatur untuk penanggulangan COVID-19 di Jabar, di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Selasa (1/9/20).
Gubernur Jawa Barat (Jabar) yang juga Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan COVID-19 Jabar Ridwan Kamil menyaksikan serah terima simbolis bantuan dari para donatur untuk penanggulangan COVID-19 di Jabar, di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Selasa (1/9/20). /Rizal/Humas Jabar/

"Kami pun ikut bangga karena salah satu perusahaan Gajah Tunggal Group termasuk yang memproduksi alat melawan COVID-19, yaitu masker. Dan pabriknya adalah di Jawa Barat,” ujar Sugeng dalam keterangan resminya.

Bantuan yang diberikan Gajah Tunggal Group melalui United in Diversity (UID) merupakan bagian dari bantuan lebih dari enam juta masker untuk membantu upaya penanggulangan pandemi COVID-19.

Sumbangan masker tersebut juga merupakan wujud partisipasi UID dan Gajah Tunggal Group bersama Pemerintah Daerah Provinsi Jabar untuk menyosialisasikan protokol kesehatan 3M yaitu memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan, serta sebagai bagian dari program Gebrak Masker (Gerakan Bersama Pakai Masker).

Baca Juga: Gubernur Jabar Ikuti Ratas Bersama Presiden, Terkait Apa ?

 

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah