Terharu! Joe Biden Ucapkan Selamat Idul Fitri, Tergerak Kedermawanan, Bagi Mereka yang Butuh Zakat Fitrah

- 22 April 2023, 00:18 WIB
Presiden Amerika Serikat, Joe Biden.
Presiden Amerika Serikat, Joe Biden. /Reuters/Evelyn Hockstein/

"Jill dan saya menyampaikan harapan terbaik kami kepada komunitas Muslim di seluruh negeri dan di seluruh dunia saat Anda merayakan Idul Fitri dan mengakhiri bulan suci Ramadan" ujar Joe Biden.

Baca Juga: Joe Biden dan Xi Jinping Berjabat Tangan, Apakah Perang Dingin Telah Selesai?

 

 

Ia menyatakan disaat bulan sabit muncul, maka idul fitri akan menjadi meriah bagi umat Islam setelah berpuasa selama sebulan ramadhan.

"Saya tergerak oleh kedermawanan yang ditunjukkan dari keluarga-keluarga yang dapat memberikan makanan dan bersedekah kepada mereka yang membutuhkan melalui zakat fitrah" sebutnya.

Pemerintah Indonesia menetapkan hari lebaran idul fitri 1444 H atau 2023 pada hari Sabtu 22 April 2023.

Baca Juga: FAKTA Kehilangan Marshanda di AS: Kirim Surat ke Jokowi dan Joe Biden, Keluarga Langsung Sampaikan Klarifikasi

Selamat mudik bagi masyarakat yang hendak pulang kampung.

***

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x