Profil dan Tentang Aksi Cepat Tanggap (ACT), Organisasi Kemanuasian yang Saat ini Jadi Perbincangan Netizen

- 4 Juli 2022, 00:01 WIB
Profil dan Tentang Aksi Cepat Tanggap (ACT), Organisasi Kemanuasian yang Saat ini Jadi Perbincangan Netizen
Profil dan Tentang Aksi Cepat Tanggap (ACT), Organisasi Kemanuasian yang Saat ini Jadi Perbincangan Netizen /Logo act.id/

Operasional ACT disokong oleh donatur publik dari masyarakat yang memiliki kepedulian tinggi terhadap permasalahan kemanusiaan.

Baca Juga: ACT Dituding Penyelewengan Dana Donasi, Tagar Jangan Percaya ACT dan Aksi Cepat Tancap Trending di Twitter

Kemudian partisipasi perusahaan melalui program kemitraan dan Corporate Social Responsibility (CSR) juga mendukung aktivitas ACT.

ACT juga secara rutin memberikan laporan keuangan tahunan yang telah diaudit oleh Kantor Akuntan Publik kepada donatur dan pemangku kepentingan lainnya, serta mempublikasikannya melalui media massa.

Pada tahun 2012 ACT mentransformasi dirinya menjadi sebuah lembaga kemanusiaan global, dengan jangkauan aktivitas yang lebih luas.

Pada skala lokal, ACT mengembangkan jejaring ke semua provinsi baik dalam bentuk jaringan relawan dalam wadah MRI (Masyarakat Relawan Indonesia) maupun dalam bentuk jaringan kantor cabang ACT.

Baca Juga: Update Ranking BWF Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Silva Ramadhanti usai Juara Malaysia Open 2022 Ganda Putri

Jangkauan aktivitas program sekarang sudah sampai ke 30 provinsi dan 100 kabupaten/kota di seluruh Indonesia.

Pada skala global, ACT mengembangkan jejaring dalam bentuk representative person sampai menyiapkan kantor ACT di luar negeri.

Jangkauan aktivitas program global sudah sampai ke 22 Negara di kawasan Asia Tenggara, Asia Selatan, Indocina, Timur Tengah, Afrika, Indocina dan Eropa Timur.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah