Jadwal SIdang Isbat 2022, 1 Ramadan 2022 Jatuh Pada Tanggal Berapa Versi Muhammadiyah, NU, dan Pemerintah?

- 1 April 2022, 09:28 WIB
Sidang Isbat Puasa 2022 Kapan? Catat Jadwal Kemenag Menetapkan Bulan Ramadhan
Sidang Isbat Puasa 2022 Kapan? Catat Jadwal Kemenag Menetapkan Bulan Ramadhan /Antara/Irwansyah Putra/

Pemerintah sendiri merencanakan melakukan pemantauan hilal di 101 lokasi yang berada di Indonesia.

Pemantauan hilal dilaksanakan oleh Kantor Kementerian Agama di Provinsi maupun Kabupaten dan Kota bekerja sama dengan instansi berwenang dan masyarakat.

Hasil hisab di berbagai daerah tersebut nantinya akan dijadikan sebagai masukan dalam sidang isbat guna menentukan 1 Ramadan 2022.

Baca Juga: Harga BBM Pertamax 92, Pertamax Turbo dan Pertalite per 1 April 2022, Akankah Naik Jadi Rp 16 Ribu per Liter?

Sidang isbat dilakukan pemerintah melalui Kemenag di Auditorium HM Rasjidi Kementerian Agama RI setelah pemantauan dan pemaparan posisi hilal di berbagai wilayah di Indonesia.

Adapun PP Muhammadiyah sendiri menetapkan bahwa jadwal puasa 1 Ramadan 1443 H jatuh pada besok hari, 2 April 2022.

PP Muhammadiyah sendiri menentukan 1 Ramadan 2022 menggunakan metode hisab. NU yang berpotensi berbeda pun belum mengumumkan awal Ramadan 2022 senada dengan pemerintah.

Baca Juga: Bensin Pertamax Resmi Naik: Simak Harga Terbaru di 16 Provinsi

Berdasar hasil hisab, Ijtimak jelang Ramadan akan jatuh pada tanggal 1 April 2022 sekitar pukul 13.24 WIB.

Adapun link live streaming sidang isbat bisa anda akses di tautan berikut:

Halaman:

Editor: Yuan Ifdal Khoir


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah