Gempa Terkini Banten Hari Ini Terasa di Jakarta dan Bandung 12 Maret 2022, BMKG: 6 Gempa Susulan Terjadi

- 12 Maret 2022, 15:43 WIB
Gempa Banten 5,3 Magnitudo Banten hari ini, Terdapat 6 Gempa Susualan
Gempa Banten 5,3 Magnitudo Banten hari ini, Terdapat 6 Gempa Susualan /ilustrasi/Pixabay

CerdikIndonesia - Gempa bumi 5.3 Manitudo guncang wilayah Banten hari inidan terasa hingga Jakarta pada Sabtu, 12 Maret 2022 siang ini.

Gempa kembali terjadi hari ini kali ini di wilayah Banten dan dirasakan hingga Jakarta.

BMKG dalam akun Twitter @infoBMKG menyatakan gempa Banten terjadi pada pukul 12.31 WIB. Tak main-main, gempa Banten yang terasa hingga Jakarta ini memiliki kekuatan magnitudo 5,3.

"BMKG @infoBMKG #Gempa Mag:5.3, 12-Mar-22 12:31:07 WIB, Lok:7.19 LS,105.98 BT (41 km BaratDaya BAYAH-BANTEN)," tulis akun Twitter BMKG.

BMKG menegaskan gempa Banten sore ini tidak menjadi pemicu gelombang tsunami.

Pusat gempa berada di 41 km arah barat daya Bayah, Banten, dengan kedalaman 10 km.

Baca Juga: Gempa 5,2 Magnitudo Guncang Aceh Hari Ini, 10 Maret 2022, BMKG: Akibat subduksi Lempeng Indo-Australia

BMKG pun menjelaskan koordinat pusat gempa berada di 7,19 lintang selatan dan 105,98 bujur timur.

Gempa Banten siang ini pernah terjadi juga pada 4 Februari 2022 yang berlokasi hampir serupa.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x