Cristiano Ronaldo Bawa Portugal ke Posisi Tiga di Klasemen Grup F 2020, Jerman Kedua dan Perancis Pertama

- 20 Juni 2021, 08:20 WIB
Cristiano Ronaldo/KlikBondowoso.PikiranRakyat
Cristiano Ronaldo/KlikBondowoso.PikiranRakyat /pixabay/guntersimmermacher/guntersimmermacher

 

Gosens terus menampilkan permainan yang berbahaya, namun usahanya pada menit ke-18 dengan tendangan kaki kiri mampu ditangkap Patricio dengan baik.

Akhirnya, Jerman akhirnya bisa menyamakan skor pada menit ke-35 dengan memanfaatkan kelengahan di lini belakangan Portugal.

 

Mengawali pertandingan babak kedua, Jerman tampil dengan kecepatan yang sama. Pasukan Joachim Low itu mencetak gol lagi pada menit ke-51.

Baca Juga: BELGIA DIPUNCAK KLASEMEN SEMENTARA GRUB B EURO 2020: Denmark Di Posisi Terendah

 

Leon Goretzka, yang masuk pada menit ke-73 menggantikan Havertz, memiliki peluang bagus untuk mencetak gol pada menit ke-83 andai tendangan kerasnya dari dalam kotak penalti tidak melambung tipis ke atas mistar gawang.

Jerman berpeluang lolos ke babak 16 besar. Berikut hasil klasemen grup F EURO 2020:

Hasil Klasemen Grup F EURO 2020
Hasil Klasemen Grup F EURO 2020

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x