Berikut Bacaan Niat Sholat Idhul Fitri dan Tata Cara Khutbah Sholat Idhul Fitri

- 12 Mei 2021, 07:45 WIB
Ilustrasi sholat Idul Fitri
Ilustrasi sholat Idul Fitri /Instagram @bingkai.aceh/

CERDIKINDONESIA - Sebentar lagi, umat manusia akan melaksanakan sholat ied Idhul Fitri tahun 2021. 

Tahun ini, sholat Ied akan berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, karena massa pandemik Covid-19.

Berikut tata cara khutbah Idhul Fitri : 

1. Khutbah ‘Id hukumnya sunnah yang merupakan kesempuranaan Shalat idul fitri.

2. Khutbah ‘Id dilaksanakan dengan dua khutbah, dilaksanakan dengan berdiri dan di antara keduanya dipisahkan dengan duduk sejenak.

3. Khutbah pertama dimulai dengan takbir sebanyak sembilan kali, sedangkan pada khutbah kedua dimulai dengan takbir tujuh kali.

4. Khutbah pertama dilakukan dengan cara sebagai berikut:

a. Membaca takbir sebanyak sembilan kali

b. Memuji Allah dengan sekurang-kurangnya membaca

Halaman:

Editor: Safutra Rantona


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x