Sering Putus Cinta ? Yuk SImak Tips Berikut Biar Gak Putus Cinta Lagi !

5 November 2020, 11:10 WIB
Ilustrasi Cinta, Ramalan cinta 12 zodiak hari ini Kamis 5 November 2020 /Pinterest

 

CerdikIndonesia- Tidak ada seorangpun di dunia  ini yang benar-benar cocok, terutama dalam membangun hubungan.

Dalam menjalin hubungan, masing-masing orang harus bisa menerima dan mengisi kekurangan dan kelebihan pasangannya.

Baca Juga: Enam Electoral Votes Lagi, Mengantarkan Joe Biden Pada Kemenangan

 

Namun hal tersebut tidaklah mudah. Sering kali jatuh cinta berujung dengan patah hati.

Seseorang harus pandai mencari solusi demi mempertahankan hubungannya.

Dilansir dari Pikiran Rakyat, Berikut 5 tips memilih pasangan hidup yang tepat.

Baca Juga: Gempa Berkekuatan 5.2 Magnitudo Mengguncang Banten

 

1. Kenali Diri Sendiri

Pentingnya mengenal diri sendiri sebelum memulai hubungan. 

Hal ini dikarenakan, jika kita mampu mengenali diri kita sendiri, kita akan tau pasangan seperti apa yang cocok sesuai keinginan kita.

Baca Juga: Hindari Resiko Stroke dengan 11 Makanan Ini

 

2. Merasa Nyaman

Dalam suatu hubungan harus ada rasa nyaman.

Ketika kita merasa nyaman, ini merupakan satu tanda bahwa dia orang yang cocok dijadikan pasangan. Namun perlu hati-hati dalam membedakan rasa nyaman atau sekedear bucin.

Baca Juga: Seohyun Girls Generation Menulis Pesan Untuk Mendiang Park Jisun, Gimana ya?

 

3. Cerdas Berkomunikasi

Hubungan yang dibangun perlu kunci yang tepat yaitu komunikasi. 

Dengan adanya komunikasi, perbedaan dan permasalahan dalam hubungan bisa diatasi.

Cerdas dalam berkomunikasi artinya mampu memposisikan diri dalam berdiskusi, termasuk mengatur ego dan memiliki empati.

Baca Juga: Innovative Government Awards 2020: Ridwan Kamil Paparkan Delapan Inovasi Jabar, Keren!

 

4. Akhlak yang Baik

Sebuah hubungan yang dilandasi akhlak yang baik pasti hubungan itu akan berlangsung baik. Hal ini juga penting ketika memiliki keturunan, sehingga anak-anak nantinya memiliki akhlak yang baik juga.

 Baca Juga: BTS untuk MAMA 2020?

 

5. Mendukung Rencana Kehidupanmu

Seorang pasangan harus bisa mengetahui dan mendukung impianmu. 

Jika psanganmu tidak bisa memberimu dukungan maka ia bukan orang yang tepat.

 

***

 

 

 

Editor: Arjuna

Sumber: Pikiran Rakyat

Tags

Terkini

Terpopuler