4 Alasan Yang Membuat Aries Tampak Begitu Egois

9 Desember 2020, 07:21 WIB
Zodiak Aries 21 Maret - 19 April /Image by DarkmoonArt_de from Pixabay

CerdikIndonesia- Aries merupakan zodiak pertama dan dimiliki oleh orang yang lahir pada tanggal 21 Maret-19 April. Mereka sangat suka bergerak dan menyelesaikan seseuatu.

Banyak orang yang beranggapan pemilik zodiak Aries adalah orang yang egois. Hal ini karena Aries tidak pernah takut mengungkap apa yang dirasakannya.

Aries akan memukul mundur lawannya, jika mereka merasa orang tersebut menghalangi jalan mereka.

Baca Juga: Polisi Selidiki Kasus Penemuan Mayat Perempuan Paruh Baya yang Tewas Disekap di Bandung

Arie juga merupakan tipe yang sangat setia untuk orang yang mereka cintai, dan mengungkapkan kesetiaannya dengan caranya sendiri.

Keegoisan Aries terkadang tidak disengaja, sehingga Aries sulit memperbaikinya. Namun, Aries menghormati orang yang dipercayanya untuk menyadarkan tindakan mereka.

Baca Juga: Bongkar Korupsi Mensos dan Menteri KKP, Iluni UI Beri Apresiasi: Kinerja KPK Istimewa!

Dilansir dari laman YourTango, berikut alasan mengapa Aries begitu egois.

1. Aries Mandiri

Dalam kalender zodiak, Aries merupakan zodiak yang pertama. Hal ini yang menjadikan mereka pemimpin yang hebat.

Sebagai pemimpin, Aries seringkali menganggap pendapat mereka adalah otoritas tunggal.

Mereka akan menyelesaikan masalah mereka dengan tangan sendiri, tanpa peduli pandangan orang lain. 

Mereka sering diberi gelar sebagai pemimpin pemberontak.

Baca Juga: Dukung Instruksi Presiden, Sebanyak 50 Anggota TNI Dilatih Vaksinasi Covid-19

2. Aries Adalah Orang yang Rajin

Aries lebih suka untuk berjalan maju daripada diam. Mereka tidak bisa membiarkan orang lain menahan mereka.

Aries akan melanjutkannya sendirian, daripada menunggu seseorang datang menyusul.

Mereka juga dikenal sebagai "inisiator", dimana mereka lebih sering menikmati hal baru sebelum proyek terakhir diselesaikan sepenuhnya.

Baca Juga: Mantan Wakil Ketua KPK Laode M Syarif Khawatir Cina Dominasi Investasi di Indonesia, Ini Alasannya

3. Aries itu Implusif

Aries bergerak mengikuti kata hati mereka. bertindak tanpa berfikir dan tidak akan meminta maaf.

Cara berfikir Aries adalah berfikir secara naluriah, mereka mengambil keputusan sangat cepat dan tidak dapat dijelaskan.

implus ini juga dapat dikatakan Aries berbicara tanpa berpikir, sehinga bisa terdengar kasar dan mengasingkan orang lain.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Rabu 9 Desember 2020, Papa Surya Meminta Bukti pada Aldebaran, Bisakah Al?

4. Aries Tidak Suka Kompromi

Dikarenakan Aries tidak suka mendengarkan masukan orang lain dan selalu mengikuti nalurinya, Aries akan susah diajak berkompromi.

Mereka merasa tidak harus melakukannya ketika cara mereka adalah cara terbaik.

Aries dapat menerima kritikan dengan sangat pribadi. Namu, jika tersinggung oleh kritikan yang membangun, Aries akan memotong kerugian mereka dan melanjutkannya sendiri.***

Editor: Kurniawan Rio

Sumber: Your Tango

Tags

Terkini

Terpopuler