Habib Rizieq Koar-Koar Revolusi Akhlak, Jubir Wapres Harap Bisa Bikin Indonesia Makin Aman

- 12 November 2020, 10:17 WIB
Habib Rizieq Pulang Akankah Kasusnya Kembali Dibuka
Habib Rizieq Pulang Akankah Kasusnya Kembali Dibuka /

 

"Dengar kata revolusi, wah, kalang kabut lagi. Revolusi itu perubahan drastis dan mendasar. Jadi kalau perubahan drastis itu, kemarin tukang bohong, hari ini perubahan drastis, nggak tukang bohong lagi. Tapi, kalau kemarin tukang bohong, sekarang ngebohongnya dikurangin dikit-dikit, itu bukan revolusi," sambung Rizieq.

Baca Juga: Jokowi Anugerahkan Gelar Pahlawan Nasional ke 6 Tokoh, Sultan Baabullah Salah Satu Penerimanya

Seperti diketahui, Habib Rizieq kembali ke Indonesia setelah awalnya pergi umrah di Saudi Arabia, namun akhirnya terus berada di sana hingga 3.5 tahun.

Baca Juga: Pertanyakan Sumbangsih Milenial, Megawati Berikan Klarifikasi

"Kepulangan kali ini, saudara, tidak lain tidak bukan, saya menyerukan dan mengajak kepada seluruh umat Islam Indonesia agar sama-sama revolusi akhlak. Setuju? Siap revolusi akhlak? Yaitu kepada semua mulai hal ini sudah revolusi akhlak. Kita ganyang segala kezaliman. Lawan segala korupsi, setuju?" kata Rizieq lagi di hadapan pengikutnya.

Baca Juga: Pilkada Serentak Tinggal 4 Minggu Lagi, Mahfud MD Tak Ingin Ada Klaster Baru Covid-19 Yang Timbul

 

Revolusi akhlak yang dikoar-koarkan Rizieq juga mendapat komentar dari Jubir Wapres Ma'ruf Amin, Masduki Baidlowi.

 

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah