Instansi ini Sepi Peminat di CPNS dan PPPK 2023, Kemenperin Buka Banyak Formasi!

- 22 September 2023, 20:52 WIB
CPNS dan PPPK Kementerian Perindustrian (Kemenprin)
CPNS dan PPPK Kementerian Perindustrian (Kemenprin) /Kemenprin.go.id
  • Tenaga Teknis: 345 Posisi

  • Tenaga Dosen: 19 Posisi

  • Tenaga Kesehatan: 9 Posisi

  • Baca Juga: Contoh Format Surat Lamaran untuk Mengajukan PPPK 2023 di Kementerian dan Pemda, Lengkap Link Download

    Link Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 Proses pendaftaran untuk CPNS dan PPPK tahun 2023 akan dilakukan secara sentral melalui situs resmi SSCASN BKN. Sebelum mendaftar, calon peserta harus membuat akun terlebih dahulu.

    Link pendaftaran CPNS 2023 dapat diakses melalui https://sscasn.bkn.go.id/.

    Bagaimana Cara Membuat Akun di Situs SSCASN? Pembuatan akun di situs SSCASN sangatlah mudah. Berikut adalah langkah-langkahnya:

    1. Kunjungi situs SSCASN BKN atau klik di sini.
    2. Arahkan kursor Anda ke "SSCASN" yang terletak di pojok kanan atas halaman.
    3. Pilih opsi "Buat Akun."
    4. Masukkan semua data yang diminta pada situs tersebut.
    5. Isi kode captcha yang tersedia.
    6. Setelah memastikan bahwa semua data benar dan kode captcha sesuai, klik tombol "Lanjutkan."

    Untuk masuk ke akun SSCASN, calon peserta dapat kembali ke situs SSCASN BKN dan memilih opsi "Login" atau "Masuk."

    Inilah informasi terkait detail formasi CPNS dan PPPK Kementerian Perindustrian 2023, beserta persyaratan dan link pendaftarannya.

    Baca Juga: CPNS KPK Tahun 2023: Berikut Ini Rincian Formasi Terlengkap, Jadwal Pendaftaran dan Dokumen yang Dibutuhkan

    Halaman:

    Editor: Raqsan Jani


    Tags

    Artikel Pilihan

    Terkait

    Terkini

    Terpopuler

    Kabar Daerah

    x