Prakiraan Cuaca Yogyakarta, Minggu 1 Januari 2023: Sejumlah Wilayah Berawan Pada Pagi Hari

- 31 Desember 2022, 22:00 WIB
Ilustrasi Prakiraan Cuaca Yogyakarta, Minggu 1 Januari 2023
Ilustrasi Prakiraan Cuaca Yogyakarta, Minggu 1 Januari 2023 /Pixabay/dimitrisvetsikas1969/

Cerdik Indonesia - Prakiraan cuaca Minggu, 1 Januari 2023 berdasarkan analisis yang diberikan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Sejumlah wilayah di Yogyakarta di prediksi akan berawan pada pagi hari.

Berikut ini adalah prediksi cuaca Minggu, 1 Januari 2023 wilayah Provinsi Yogyakarta:

-Bantul: berawan pada pagi dan malam hari. Kemudian, diguyur hujan lebat disertai petir pada siang dan sore hari.

Baca Juga: Gelombang Tinggi Berpotensi Terjadi di Sejumlah Wilayah, Masyarakat Pesisir Diminta Waspada

-Sleman: berawan pada pagi dan malam hari. Kemudian, diguyur hujan ringan pada siang dan sore hari.

-Wates: berawan pada pagi hari dan diguyur hujan sedang pada siang hari. Kemudian, diguyur hujan ringan pada soree dan malam hari.

-Gunung Kidul: berawan pada pagi dan malam hari. Kemudian, diguyur hujan ringan pada siang dan sore hari.

Baca Juga: Libur Tahun Baru 2023: Ribuan Kendaraan Padati Tol Cipularang, Jasa Marga Buka Delapan Gardu Tol

-Yogyakarta: berawan pada pagi dan malam hari. Kemudian, diguyur hujan ringan pada siang dan sore hari.

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x