Niat Puasa pada Bulan Rajab, Jika Lupa Bisa Dilafalkan pada Siang Hari dan Dilengkapi Doa Berbuka Puasa Rajab

- 3 Februari 2022, 23:00 WIB
Niat Puasa Bulan Rajab
Niat Puasa Bulan Rajab /Pixabay.com/xusenru

Berikut bacaan niat berbuka puasa Rajab lengkap dengan tulisan arab, latin, dan artinya:

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

"Allaahummalakasumtu wabika amantu wa'aa rizkika aftortu birohmatika yaa arhamarra himiin"

Artinya : "Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, kepada-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa) dengan rahmat-Mu Ya Allah Tuhan Maha Pengasih.”

Baca Juga: JADWAL Puasa Sunnah Rajab 2022, Lengkap Bacaan Niat dan Keutamaanya

Demikian info terkait niat puasa Rajab dan serta doa berbukanya.***

Halaman:

Editor: Safutra Rantona

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah