Begini Cara Kembalikan Indra Perasa Usai Sembuh Covid

- 9 September 2021, 21:37 WIB
Ilustrasi melatih penciuman agar gejala anosmia tak berkepanjangan.
Ilustrasi melatih penciuman agar gejala anosmia tak berkepanjangan. /

1. Bawang Putih

Menurut Healtshots, bawang putih bisa digunakan sebagai bahan terapi untuk mengembalikan fungsi indera perasa dan penciuman.

Memang tidak akan langsung kembali, tapi jika dilakukan dengan rutin bisa berangsur membaik.

Baca Juga: LINK NONTON, Jadwal Tayang, dan Sinopsis Serial Sex Education 3 di NETFLIX

Cara penggunaannya cukup mudah, potong 2-3 potong kecil bawang putih dan taruh dengan air di dalam panci.

Rebus semua bahan selama beberapa menit. Kemudian saring bawang air rebusannya, dan minum secara perlahan.

2. Jahe

Menurut Dokter Gupta, salah satu ahli kesehatan asal India diwawancarai Healthshots. Ada beberapa alasan mengapa jahe dipilih sebagai salah satu bahan makanan yang bisa memulihkan fungsi indera perasa dan penciuman seseorang setelah COVID-19.

Baca Juga: Vicky Prasetyo Divonis 4 Bulan Penjara Kasus Pencemaran Nama Baik Angel Lelga, Begini Nasib Kalina

"Jahe memiliki aroma yang cukup kuat, jadi bisa memancing indera perasa dan penciuman kita," ungkap Dokter Gupta. Salah satu caranya dengan meminumnya sebagai teh hangat.

Halaman:

Editor: Kurniawan Rio


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah