Hampir Sebulan Isolasi Mandiri, Anies Baswedan Masih Positif Covid-19, Wagub Ungkap Kondisinya

- 27 Desember 2020, 21:45 WIB
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan. //ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/

CERDIK INDONESIA - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan terhitung pada hari ini Minggu, 27 Desember 2020 sudah menjalani isolasi mandiri COVID-19 selama 27 hari atau hampir sebulan.

Baca Juga: Perawat Mesum Sesama Jenis dengan Pasien Covid-19 di Wisma Atlet, Dekan FIK UI Sesalkan Tindakan Itu

Baca Juga: Persatuan Perawat Kutuk Aksi Memalukan Perawat Wisma Atlet yang Berbuat Mesum dengan Pasien Covid-19

Anies sendiri terkonfirmasi positif COVID-19 pada 1 Desember 2020 lalu yang mengharuskan pria berusia 51 tahun tersebut harus bekerja secara terpisah di ruang isolasi pasien virus corona.

Meski saat ini masih berstatus positif Corona, kondisi Anies masih stabil dan menunjukkan perkembangan yang bagus.

Baca Juga: Ketahuan Berhubungan Intim dengan Pasien Covid-19 di Toilet Rumah Sakit, Perawat Wisma Atlet Dipecat

Hal itu disampaikan Wakil Gubernur DKI Jakarta Ariza di Mapolda Metro Jaya, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta Selatan, Minggu 27 Desember 2020 yang menyinggung tentang kondisi Anies Baswedan saat ini.

"Kondisi Pak Anies sehat, baik," ujar Ariza.

Lanjut Ariza, walau masih isolasi mandiri, Anies terus memimpin rapat-rapat berbagai kegiatan secara daring, dan dirinya terus menjaga komunikasi.

Halaman:

Editor: Shela Kusumaningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x