Kedubes Jerman Melakukan Kunjungan ke Markas FPI, Menyatakan Dukungan dan Ucapan Belasungkawa

- 20 Desember 2020, 12:23 WIB
Ilustrasi bendera Jerman.
Ilustrasi bendera Jerman. /Pexels/Ingo Joseph

CERDIKINDONESIA - Kedutaan Besar Jerman (Kedubes) untuk Indonesia mengunjungi kantor Front Pembela Islam (FPI) di Petamburan.

Hal tersebut diakui oleh Sekretaris Umum FPI, Munarman.

Baca Juga: Kedubes Jerman Kunjungi Markas FPI di Petamburan, Ada Apa?

 

Dia mengatakan bahwa Jerman telah menyatakan dukungan ucapan belasungkawa atas tewasnya enam anggota FPI akibat baku tembak dengan kepolisian Negara Republik Indonesia beberapa waktu lalu.

"Dari Kedutaan Jerman sudah datang ke Sekretariat FPI," ungkap Sekretaris Umum FPI, pada Sabtu, 19 Desember 2020.

Ia menegaskan pihak staf Kedutaan Besar Jerman yang datang berjumlah dua orang, berkunjung ke Sekretariat DPP FPI, Petamburan, Jakarta Pusat, pada Kamis, 17 Desember 2020 siang lalu.

Baca Juga: FPI Desak Habib Rizieq Dibebaskan, Arteria Dahlan: Tidak Boleh Suatu Hukum Diintervensi

 

Halaman:

Editor: Arjuna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x